PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN
PERALATAN LABORATORIUM KOMPUTER
MADRASAH TSANAWIYAH MUHAMMADIYAH CIBIUK
KABUPATEN GARUT
PERALATAN LABORATORIUM KOMPUTER
MADRASAH TSANAWIYAH MUHAMMADIYAH CIBIUK
KABUPATEN GARUT
Tuntututan pelayanan dan peningkatan mutu pendidikan dewasa ini sangat lah
kompleks. Madrasah Tsanawiah sebagai penyelenggara pendidikan lanjutan tingkat
pertama dengan basis ilmu pengetahuan umum yang terintegritas dengan ke-
Agamaan mendapat tuntutan untuk lebih meningkatan kualitas pendidikannnya.
Lulusan Madrasah Tsanawiyah selain dicetak sebagai siswa yang berahlakul kariemah
dan menguasai ilmu-ilmu agama, juga harus harus menguasai ilmu pengetahuan dan
teknologi sebagai jawMadrasaaban dari tuntutan era globalisasi yang diiringi dengan
cepatnya arus informasi dan teknologi yang canggih.
Modal dasar dari penguasaan teknologi informasi tersebut, siswa harus dikenalkan
pada pemahaman dan dilanjutkan dengan penguasaan teknologi yang berbasis
informatika tersebut. Sebagai jawaban atas pentingnya akses siswa untuk memahami
teknologi informatika tersebut, MTs. Muhammadiyah Cibiuk telah berupaya secara
terpogram dan terrencana melaksanakan berbagai kegiatan yang bertujuan
meningkatkan pengetahun siswa pada teknologi informatika tersebut.
Berdasarkan standar isi Kurikulum 2006, mata pelajaran Teknologi Informasi dan
Komunikasi diharapkan dapat membantu siswa untuk mengenal, menggunakan
Teknologi Informasi tersebut. Siswa juga diharapkan dapat menggunakan segala
potensi yang ada untuk mengembangkan potensi diri. Penguasaan teknologi
informasi dan komunikasi diharapkan dapat memberi motivasi kepada siswa
agar bisa belajar secara mandiri dengan cara yang lebih efektif. Selain itu, siswa
dituntut untuk memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk mencari,
mengeksplorasi dan saling tukar informasi dengan berbagai kalangan sehingga akan
terjadi transfer ilmu pengetahuan dan teknologi yang bermanfaat.
Pembelajaran TIK mempunyai penekanan pada penguasaan teknologi komputer
aplkasinya. Terdapat 7 Standar Kompenesi yang harus dimilki oleh para lulusan
Madrasah Tsanawiyah, diantaranya:
selengkapnya bisa diunduh Disini
1 Komentar untuk "Contoh Proposal pengajuan Komputer"
Ijin untuk File lengkapnya pak/Ibu Admin. syukron.... mtsmsumani91@gmail.com
Syukron telah mengomentari tautan blog ini, Insya Alloh jadi refleksi menuju berkemajuan